Sistem Operasi Windows memiliki beberapa fitur terintegrasi didalamnya yang kadang sering dilupakan oleh penggunanya. Salah satu dari fitur yang terintegrasi didalam Windows adalah fitur Disk Cleanup yang bisa membersihkan file-file sampah yang tidak diperlukan, seperti Office temporary file dan report error yang umurnya sudah berbulan-bulan. continue reading…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar